PROFIL DESA SUKODADI
Desa Sukodadi Kecamatan Singorojo secara Astronomi terletak antara 1100 48’ 55,12” Bujur Timur dan 70 02’ 27,52” Lintang Selatan. Secara topografi Desa Sukodadi termasuk kategori dataran tinggi dengan ketinggian + 750 meter dari permukaan laut. Adapun batas – batas wilayah Desa Sukodadi Kecamatan Singorojo Kabupaten Kendal adalah sebagai berikut :
Adapun luas wilayah Desa Sukodadi adalah 503,898 Ha yang terdiri dari 238,182 Ha Tanah Sawah dan 265,616 Ha lahan bukan sawah. Terkait dengan administrasi pemerintahan wilayah Desa Sukodadi terbagi menjadi 17 RT dan 5 RW yang terdiri dari Dusun Penggung, Dusun Muntuk Jambu. Dusun Tepungsari. Dusun Jatisari dan Dusun Wungkalan.
R-Six
oh my god, so this is the level of security for a village with a domain desa.id
I'm just a fad who's on the internet, uh, I found a bug
i don't know what is security on site desa.id
I hope the security level will be improved in the future
Mail : otakudesu.io@protonmail.com
VISI DESA SUKODADI
Visi adalah suatu gambaran yang memuat tentang keadaan masa depan yang diinginkan dengan melihat potensi dan kebutuhan desa.
" TERWUJUDNYA DESA SUKODADI SEBAGAI DESA YANG MANDIRI BERBASIS PERTANIAN, UNTUK MENCAPAI MASYARAKAT YANG SEHAT,CERDAS, DAN LEBIH SEJAHTERA "
MISI DESA SUKODADI
Misi adalah langkah - langkah yang akan dilakukan guna mewujudkan visi.
1. Meningkatkan Pembangunan infrastruktur yang mendukung perekonomian seperti jalan, jembatan serta infrastruktur strategis lainnya.
2. Meningkatkan pembangunan dibidang kesehatan untuk mendorong derajat kesehatan masyarakat agar dapat bekerja lebih optimal dan memiliki harapan hidup yang lebih panjang.
3. Meningkatkan pembangunan dibidang pendidikan untuk mendorong peningkatan kualitas sumber daya manusia agar memiliki kecerdasan dan daya saing yang lebih baik.
4. Meningkatkan pembangunan ekonomi dengan mendorong semakin tumbuh dan berkembangnya pertumbuhan dibidang pertanian dalam luas, industri, perdagangan dan pariwisata.
5. Menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik berdasarkan demokratisasi, transparansi, penegakan hukum, berkeadilan, kesetaraan gender dan mengutamakan pelayanan kepada masyarakat.
6. Mengupayakan pelestarian sumber daya alam untuk memenuhi kebutuhan dan pemerataan pembangunan guna meningkatkan perekonomian.
Foto | Nama | Jabatan |
---|---|---|
Y.TEGUH SUSILO | SEKDES | |
SOLIKAH | KASI PEMERINTAHAN | |
KAMBALI | KASI KESEJAHTERAAN | |
SUHARNOTO | KASI PELAYANAN UMUM | |
SUROYO | KAUR KEUANGAN | |
SAPARDI | KAUR PERENCANAAN | |
TRI BUDI LESTARI | KAUR TU & UMUM | |
MUSTAKIM | KADUS I | |
MARDI | KADUS II | |
NGAMIN | KADUS III | |
PURWANTO | KADUS IV | |
KAMIYADI | KADUS V | |
ISMAN | KEPALA DESA |